Lowongan Kerja PT Unilever Indonesia Tbk

Lowongan Kerja PT Unilever Indonesia Tbk
Unilever Indonesia, yang berdiri pada tanggal 5 Desember 1933, telah tumbuh hingga kini menjadi salah satu perseroan terdepan untuk kategori Fast Moving Consumer Goods di Indonesia. Kami telah hadir menemani perjalanan kehidupan masyarakat Indonesia melalui rangkaian produk Unilever Indonesia mencakup brand-brand ternama dunia seperti Pepsodent, Lux, Lifebuoy, Dove, Sunsilk, Clear, Rexona, Vaseline, Rinso, Molto, Sunlight, Wall’s, Royco, Bango dan lainnya. Saat ini PT Unilever Indonesia Tbk kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Februari 2025. Berdasarkan dibawah ini adalah posisi jabatan yang saat ini tersedia bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir Anda bersama PT Unilever Indonesia Tbk dengan kualifikasi sebagai berikut. Program Magang Kepemimpinan Unilever (ULIP) Area CD ULIP CD Area adalah program magang yang dirancang khusus untuk membentuk para talent Customer Development terbaik Unilever di masa depan. Nantinya para ULIP CD Area akan ditem…